10 Game keren menurut REVOLUSI MASA KINI









10 GAME BAGUS MENURUT REVOLUSI MASA KINI










  • HelloNeighbor merpuakan sebuah stealth game karya dynamic pixels yang di umumkan oleh game publisher TinyBuild. Game ini bertujuan menyelinap masuk kerumah tetangga untuk mengungkap apa yang tersembunyi di basement dia.
Spesifikasi game tersebut yaitu :


  • OS: Windows 7
  • CPU: Intel Core i5
  • GPU: NVIDIA GeForce GTX 770
  • RAM: 6 GB
  • HDD: 2 GB
Dirilis Tanggal 8 Desember 2017








  • Outlast 2 adalah game Survival Horror yang di kembangkan oleh Red Barrels. Game ini dirilis pada tanggal 25 April 2017.Game Outlast 2 ini merupakan sekuel dari game sebelumnya (Outlast) . disini kamu akan bermain sebagai Blake Langermann seorang kameramen yang bekerja dengan istrinya,Lynn. mirip sepertin Outlast pertama, Langermann dapat melakukan beberapa adegan seperti Berlari, Melompat, Memanjat, Menunduk, Bersembunyi di loker, dan lain lain. 
Spesifikasi game tersebut yaitu :
  • Processor: Intel Core i3-530 or better
  • Memory: 4 GB RAM
  • OS: Windows Vista (64-bit), 7 (64-bit), 8 (64-bit), 8.1 (64-bit), 10 (64-bit)
  • Video Card: NVIDIA Geforce GTX 260 / ATI Radeon HD 4870 or better
  • Storage: 30 GB free disk space
Dirilis pada tanggal 25 April 2017


  • Harvest Moon Light of Hope adalah game dari Natsume yang dirilis pada tanggal 14 November 2017.game ini merupakan game Harvest Moon pertama di PC. dalam light of hope diceritakan 

tentang gamers yang sedang berusaha menyelamatkan diri dari kapal yang akan tenggelam, dan akhirnya tiba di sebuah kota kecil.
Meskipun begitu, jangan harap kota kecil ini akan langsung menjadi tempat yang menyenangkan untuk ditinggali.
Pasalnya, kota ini telah porak-poranda karena badai, dan gamers akan menjadi orang yang membangun kembali kota ini menjadi hidup kembali.
Tidak berbeda jauh dengan game Harvest Moon lainnya, gamers perlu untuk bercocok tanam, merawat ladang, dan mengumpulkan bahan-bahan yang diperlukan, sambil berkenalan dengan teman-teman baru, membangun keluarga yang bahagia, hingga kembali menghidupkan kota.
Pihak Natsume sebagai game publisher Harvest Moon: Light of Hope mengatakan bahwa seri kali ini akan memiliki perbedaan dibandingkan seri sebelumnya dari segi alur cerita, latar belakang karakter, dan tujuan 
Spesifikasi game tersebut yaitu :
  • OS: Windows 7
  • CPU: Intel i3 @2.9GHz
  • GPU: Any
  • RAM: 4 GB
  • HDD: 1 GB
Dirilis pada tanggal 14 November 2017

  • Assassin's Creed Origin salah satu buatan dari Ubisoft yang baru baru ini rilis pada tanggal 27 Oktober 2017.game ini bisa di beli di steam dengan harga cukup mahal sekitar Rp 689.999 via Steam
Spesifikasi game tersebut yaitu :
  • OS: Windows 7
  • CPU: Intel Core i5-680 @3.6GHz / AMD Phenom II X4 940
  • GPU: NVIDIA GeForce GTX 650 Ti / AMD Radeon R7 260
  • VRAM: 1 GB
  • RAM: 6 GB
  • HDD: 20 GB
Dirilis pada tanggal 27 Oktober 2017


  • For Honor adalah game buatan Ubisoft yang rilis pada awal Febuari 2017

Spesifikasi Minimum For Honor

  • OS: Windows 7
  • CPU: Intel Core i3-550 / AMD Phenom II X4 955
  • GPU: NVIDIA GeForce GTX 660 / AMD Radeon HD 6970
  • VRAM: 2 GB
  • RAM: 4 GB
  • HDD: 30 GB

Spesifikasi Recommended For Honor

  • OS: Windows 10
  • CPU: Intel Core i5-2500K / AMD FX-6350
  • GPU: NVIDIA GeForce GTX 680
  • RAM: 8 GB
  • HDD: 30 GB


  • Nier: Automata game besutan Square Enix yang dirilis pada akhir Maret 2017 di PC
Nier: Automata adalah game RPG yang di kembangkan oleh PlatinumGames. game ini menceritakan tentang bumi yang telah di kuasai makhluk mekanik dari dunia lain. Maka,dikirimlah para tentara Android untuk menghancurkan para penjajah tersebut. Karakter utama pada game NieR Automata ini adalah android yang bernama 2B yang dalam misinya akan dibantu juga oleh 9S dan A2.

Spesifikasi game tersebut adalah :
  • OS: Windows 7 (64-bit), 8 (64-bit), 8.1 (64-bit), 10 (64-bit)
  • Processor: Intel Core i3 2100 / AMD A8-6500 or better
  • Memory: 4 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA GeForce GTX 770 / AMD Radeon R9 270X or better
  • Storage: 50 GB available space




  • FARCRY Primal adalah game action adventure yang di kembangkan oleh Ubisoft. game ini rilis pada bulan maret 2016 lalu. Farcry Primal ini menggunakan sistem pengamanan DENUVO, sehingga sangat sulit untuk di bajak. berbeda dengan Farcry sebelum-sebelumnya Farcry Primal ini mengambil latar belakang zaman batu, dimana masih menggunakan senjata dan peralatan yang masih kuno. pada game Farcry Primal ini kamu akan bermain sebagai Takkar, seorang pemburu dari Suku Wenja.
Spesifikasih game tersebut yaitu :

  • Processor: Intel Core i3 550 / Phenom II X4 955 or better
  • Memory: 4 GB RAM
  • OS: Windows 7 (64-bit), 8 (64-bit), 8.1 (64-bit), 10 (64-bit)
  • Video Card: NVIDIA GeForce GTX 460 / AMD Radeon HD 5770 or better
  • Storage: 20 GB free disk space

  • The Evil Within 2 merupakan game bergenre Horror Survival yang di kembangkan oleh perusahaan yang bernama Tango Gameworks dan di terbitkan oleh Bethesda Softworks. game ini rilis pada tanggal 13 Oktober 2017. gameplay game ini hampir sama dengan seri sebelumnya, dalam game seri ini peta yang lebih besar dari pada seri sebelumnya. anda dapat merasakan melawan musuh musuh yang sangat menakutkan di game ini karna grafik yang lebih real sehingga anda serasa berada di dalam game tersebut.
Spesifikasi game tersebut yaitu :
  • Sistem Operasi : Windows 7 (64 – bit)
  • Processor : Intel Core i5 2400 (@3.1 GHz) / AMD FX 8320
  • Memory : 8 GB RAM
  • Hard Disk : 40 GB ruang Hard Disk Kosong
  • Graphics : NVIDIA Geforce GTX 660 / AMD Radeon HD 7970
  • DirectX : 11.0
  • Vram : 2 GB 




  • Forza Horizon 3 merupakan game balapan mobil, disini anda akan melihat mobil mobil super mewah seperti Lamborghini Veneno, W Motors Lykan, Hypersport, Buggati veyron, dan masih banyak lagi. Forza Horizon 3 menghadirkan 350 mobil sport yang bisa anda pilih.
Spesifikasi game tersebut yaitu :
  • Sistem Operasi: Windows 10 Anniversary Edition (64-bit, Version 14393.101)
  • CPU: Intel Core i7-3820 (3.6 GHz, Sandy Bridge E) atau lebih tinggi.
  • GPU: Nvidia GeForce GTX 970 or 1060 / AMD R9 290X or RX 480 atau lebih tinggi.
  • Memory: 12 GB RAM
  • Hard Disk: 55 GB ruang Hard Disk kosong
  • DirectX Version : Version 12

  • The Witcher 3 Wild Hunt merupakan game dari karangan buku bernama The Witcher. game ini merupakan seri ketiga yang di buat oleh CD Projekt Red. The Withcer 3 merupakan salah satu game RPG terbaik dimana terdapat side quest yang cukup menarik sehingga para gamers tidak merasa bosan ketika memainkan game The Witcher 3. di game ini anda akan berperan sebagai Geralt yang melakukan sebuah perjalanan panjang yang bertujuan untuk mencari istri dan anak tercintanya. namun, diperjalanan tersebut Geralt akan bertemu berbagai macam monster kuat dan berbahaya.
Spesifikasi game tersebut yaitu : 
  • Processor: Intel CPU Core i5-2500K / AMD CPU Phenom II X4 940 atau lebih tinggi.
  • Memory (RAM): 6 GB RAM
  • Sistem Operasi: Windows 7 (64-bit), Windows 8 (64-bit), Windows 8.1 (64-bit), Windows 10 (64-bit)
  • Video Card: NVIDIA GeForce GTX 660 / AMD GPU Radeon HD 7870 atau lebih tinggi.
  • Hard Disk: 40 GB ruang Hard Disk kosong.
Ini lah beberapa game yang menurut Revolusi Masa Kini bagus untuk di beli dan di mainkan..semoga bermanfaat.Tk

Komentar